- Makan ikan dua kali seminggu baik untuk tubuh karena kandungan asam lemak omega 3 yang dapat membantu otak serta mata.
- Makan ikan dapat mengurangi risiko stroke serta penyakit jantung. Bahkan, pria atau wanita paruh baya yang mengonsumsi ikan rutin dapat menghindari risiko penyakit jantung.
- Ikan memiliki peran dalam regulasi pembekuan darah dan penyempitan pembuluh darah.
- Makan ikan dapat mengurangi kemungkinan terjadi asma pada anak-anak
- Ikan dapat membantu menjaga tingkat gula dan orang yang menderita diabetes
- DHA di dalam ikan dapat membantu wanita hamil dan menyusui, sekaligus membantu perkembangan otak bayi.
- Penelitian menunjukkan bahwa orang yang rutin mengonsumsi ikan akan renan terhadap bahaya kanker, seperti kanker prostat, kanker mulut, kerongkongan, dan lainnya.
- Mengonsumsi ikan juga dapat mengurangi masalah kepikunan bahkan penyakit Alzheimer.
- Asam omega pada ikan juga dapat melindungi otak atau lebih tepatnya pikiran kita dari bahaya depresi. Orang-orang yang mengonsumsi ikan secara teratur akan lebih positif dan kurang tertekan.
Entah dikukus, digoreng, atau lainnya, manfaat mengonsumsi ikan bagi kesehatan akan diperoleh tubuh.
0 Comment to "Manfaat Mengonsumsi Ikan Untuk Kesehatan"
Posting Komentar